Doa yang Bisa Dibaca saat Malam Isra Mi'raj, Kabulkan Permohonan
Doa jadi salah satu amalan yang dianjurkan untuk umat Muslim saat malam Isra Mi'raj. Berikut beberapa bacaan doa yang bisa dibaca saat Isra Mi'raj.
Isra Mi'raj merupakan peristiwa penting dan bersejarah dalam Islam. Peristiwa ini menggambarkan perjalanan Nabi Muhammad SAW di malam hari dari Masjidil Haram ke Masjidil Aqsa hingga ke langit ketujuh atau Sidratul Muntaha.
Dalam perjalanan itu, Rasulullah menerima perintah salat wajib lima waktu.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pilihan Redaksi
|
Doa yang bisa dibacakan saat Isra Mi'raj
Pada dasarnya, tak ada doa khusus untuk Isra Mi'raj. Doa apa saja boleh diamalkan saat Isra Mi'raj.
Umat Islam dapat berdoa meminta ampunan, keberkahan, dan doa bulan Rajab.
Berikut bacaan doa bulan Rajab:
اللَّهُمَّ بَارِكْ لَنَا فِيْ رَجَبَ وَشَعْبَانَ وَبَلِّغْنَا رَمَضَانَ
Allaahumma baarik lanaa fii rajaba wasya'baana waballighnaa ramadlaanaa
Artinya:
"Ya Allah, berkahi-lah kami pada bulan Rajab dan bulan Sya'ban dan pertemukan-lah kami dengan bulan Ramadan."
![]() |
Selain itu, ada juga doa yang dibacakan Rasulullah jelang malam Isra Mi'raj. Mengutip NU Online, dalam kitabnya, Syekh Muhammad bin Abdullah bin Hasan al-Halabi al-Qadiri menjelaskan bahwa doa tersebut memiliki khasiat yang luar biasa.
"Barang siapa yang membaca doa ini pada malam 27 Rajab, kemudian meminta kepada Allah [untuk dipenuhi] kebutuhannya, maka akan dipenuhi kebutuhannya dengan izin Allah," tulisnya.
Berikut doa yang dibacakan Nabi Muhammad jelang malam Isra Mi'raj:
اللهُمَّ اِنِّي أَسْأَلُكَ بِمُشَاهَدَةِ أَسْرَارِ الْمُحِبِّيْنَ، وَبِالْخَلْوَةِ الَّتِي خَصَّصْتَ بِهَا سَيِّدَ الْمُرْسَلِيْنَ، حِيْنَ أَسْرَيْتَ بِهِ لَيْلَةَ السَّابِعِ وَالْعِشْرِيْنَ، أَنِ ارْحَمْ قَلْبِي الْحَزِيْنَ، وَتُجِيْبَ دَعْوَتِي يَا أَكْرَمَ اْلأَكْرَمِيْنَ.
Allahuma inni as-aluka bi musyahadati israari al-muhibbin, wabilhalawatillati khash-shashasta biha sayyidil mursalin, hina asrarta bihi lailata as-sab'I wal 'isyriina,anirham qalbiia al-haziin, tujibta da'wati, yaa-akramil akramiin
Artinya:
"Ya Allah, aku memohon kepada-Mu dengan keagungan diperlihatkannya rahasia-rahasia para ahlul mahabbah dengan kemuliaan khalwat (pertemuan tersembunyi) yang hanya Engkau berikan kepada Nabi Muhammad pemimpin para Rasul ketika Engkau berikan kesempatan kepada beliau pada malam 27 Rajab, berikan-lah hatiku yang sedang galau akan kasih sayang-Mu, serta kabulkan doa-doaku, wahai Yang Maha Dermawan."
Lihat Juga :![]() |
Doa Isra Mi'raj ini akan lebih afdal jika dibacakan dengan tata cara berikut:
- salat sunah dua rakaat, baca surat Al-Ikhlas setelah Al-Fatihah pada kedua rakaat;
- membaca salawat pada Nabi Muhammad SAW 10 kali;
- membaca doa yang dilafalkan Nabi Muhammad saat Isra Mi'raj.
(责任编辑:百科)
- Ditunjuk Jadi Maskapai Haji 2025, Lion Air Bersyukur Dipercaya Angkut Jamaah RI
- Tolong Pak Polisi Tolong..Jangan Pukul dan Tendang Pendemo, Pinta Rektor UIC
- Kapolri Ingatkan Kursus Manajemen Pengamanan Stadion Bisa Diaplikasikan
- Kena Hoax Sakit Corona, Anies Baswedan Sehat dan Beli Nasgor Kambing
- Sofyan Basir Tak Hadiri Panggilan KPK
- Tolong Pak Polisi Tolong..Jangan Pukul dan Tendang Pendemo, Pinta Rektor UIC
- Anies Minta Pegawai Pemprov DKI Jakarta Wajib Ikut Donor Darah
- Kemendagri Pastikan Pemprov Papua Tetap Berjalan Pasca Lukas Enembe Ditangkap KPK
- Harvey Moeis dan Sandra Dewi Terdaftar PBI BPJS Kesehatan, Ini Langkah Dinkes DKI
- Tarik Ulur Anies: Sempat Melarang Isolasi di Rumah Kini Berbalik, DPRD Langsung Mengkritik
- Anies Minta Pegawai Pemprov DKI Jakarta Wajib Ikut Donor Darah
- Keterangan Ferdy Sambo Sama Persis Saat Jadi Saksi dan Terdakwa, Kok Bisa?
- Jangan Santap 7 Makanan Ini Bersamaan dengan Pisang
- Keterangan Ferdy Sambo Sama Persis Saat Jadi Saksi dan Terdakwa, Kok Bisa?
- Jerman Muak, Sebut Hanya Sanksi Inilah Kunci Menundukkan Rusia
- KPU Provinsi Terima 84 Bakal Calon DPD RI di Provinsi DOB Papua
- 推荐:园林专业英国留学学校
- Banjir dan Longsor Ciganjur, LazisNU Jaksel Kirim Bantuan
- Pemerintah Siap Patuhi Putusan MK soal UU Cipta Kerja, Supratman Lapor Prabowo
- Kuasa Hukum Ricky Rizal Berharap Kliennya Bisa Dibebaskan, Apa Pertimbangannya?